Jenis bahan (elstis & plastis)

   Dalam ilmu fisika dikenal dengan istilah jenis bahan, ada dua jenis bahan dalam fisika. Pertama adalah Bahan Plastis(non-elastissitas), dan yang kedua adalah Bahan Elastis.
  1. Bahan Plastis, adalah benda yang saat diberikan gaya akan mengalami perubahan bentuk, dan apabila gaya itu dihilangkan benda tersebut tidak dapat kembali kebentuk semula. Contoh : Tanah liat, Plastisin, dan Adonan kue.
  2. Bahan Elastis, adalah benda yang saat diberikan gaya akan mengalami perubahan bentuk, dan apabila gaya itu dihilangkan maka benda tersebut akan kembali kebentuk semula. Contoh : Pegas dan Karet.
   Sekian dulu pembahasan mengenai bahan elastis dan plastis, semoga bermanfaat.. jika ada kritik, saran, atau bahkan pendapat, silahkan isi dikolom komentar..

TERIMA KASIH

Comments

Post a Comment